cursor

Olaf the Snowman - Disney's Frozen

Flaming

Logo Design by FlamingText.com
Logo Design by FlamingText.com

DESAIN GRAFIS UNTUK MACBOOK

TOP 5 FREE MAC APPS FOR GRAPHIC DESIGNERS




 GIMPHello guys! This week flux lagi berbaik hati nih.. berbagi tools-tools pendukung yang diperlukan oleh para desainer supaya bisa membuat desain jadi lebih awesome.. hehe. Kali ini gw mau sharing aplikasi-aplikasi desain di macintosh yang bisa kalian download secara gratis. Semoga bermanfaat ya.. enjoy!
1.GIMP merupakan software untuk mengedit foto. Fungsinya sama seperti Photoshop, di sini kita bisa melakukan photo retouching, color correction, image size, dan juga image composition.
2. Inkscape
Inscape adalah progam yang serupa dengan Adobe Illustrator dan Corel Draw, yang disuport dengan format SVG, yang sama bagusnya dengan XML ataupun CSS standards. Fungsinya kita dapat membuat gambar-gambar vector dengan cara tracing, path operation, direct XML editing, dan sebagainya.
3. Image Tricks
Aplikasi ini memiliki banyak filter-filter yang berbeda untuk 20 tipe format image. Foto atau gambar yang sudah diberi filter dapat diexport menjadi format TIFF, JPEG, atau PNG.
4. Comipro Plus
Program ini cocok buat kamu yang suka bikin komik. Aplikasi ini membantu kita dalam membuat tampilan komik menjadi lebih modern. Di sini kita bisa melakukan editing gambar serta teks dalam bubble-bubble.
5. Google SketchUp
Sekarang ada cara mudah dalam membuat desain dalam bentuk 3D. Aplikasi ini lebih mudah digunakan dibanding dengan AutoCAD atau software 3D lainnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar